Daftar Persyaratan Pelayanan Online
Akta Kelahiran
- Akta Kelahiran Umum (1 hari s/d 60 hari)
--> Surat Nikah / Akta Perkawinan Orang Tua / SPTJM Suami stri
--> KTP-el (Orang Tua) Ayah - Ibu
--> Kartu Keluarga Terbaru
--> Surat Keterangan Lahir dari Rumah Sakit / Klinik / Dokter / Bidan
--> Photo Diri (orang yg ada dalam KK) memegang dokumen - Akta Kelahiran Terlambat (Diatas 60 hari)
--> Surat Nikah / Akta Perkawinan Orang Tua / SPTJM Suami Istri
--> KTP-el (Orang Tua) Ayah - Ibu
--> Kartu Keluarga (KK) terbaru
--> Surat Keterangan Lahir dari Rumah Sakit / Klinik / Dokter / Bidan / SPTJM Kelahiran (jika diatas 5 th)
--> Photo Diri (orang yg ada dalam KK) memegang dokumen
--> Ijasah (untuk usia sekolah atau lebih)
--> SPTJM kebenaran kelahiran - Perubahan / Perbaikan / Kehilangan / Rusak Akta Kelahiran
--> Akta Kelahiran (yang ada QRcode)
--> Kartu Keluarga Asli Terbaru
--> Dokumen Pendukung
--> Photo Diri (orang yg ada dalam KK) memegang dokumen
--> Aktifasi IKD (untuk usia wajib KTP) - Kutipan Akta Kelahiran QRCode
--> Buku/Akta Nikah Orangtua
--> Akta Kelahiran
--> KTPel
--> Kartu Keluarga
--> Keabsahan Akta dari Kab/Kota lain jika Akta kelahiran Diterbitkan Kab/Kota Lain
Akta Kematian
- Akta Kematian Baru
--> Formulir Permohonan F-2.28
--> Surat Keterangan Kematian dari Kelurahan atau Rumah Sakit
--> Kartu Keluarga yang meninggal
--> KTP-el yang meninggal
--> Photo Diri (orang yg ada dalam KK) memegang dokumen - Perubahan / Perbaikan / Kehilangan / Rusak Akta Kematian
--> Kartu Keluarga (yang ada QRCode)
--> Dokumen Pendukung/Laporan Kehilangan/akte yang rusak
--> Photo Diri (orang yg ada dalam KK) memegang dokumen
Surat Keterangan Pindah Datang
- Kedatangan Penduduk WNI dari dalam NKRI
--> Buku/Akta Nikah/Cerai/Kematian atau mengisis SPTJM pasangan Suami Istri
--> Surat Pindah
--> Foto Selfi memegang dokumen
--> Mengisi Formulir F-1.03 (download di sini)
--> Mengisi Formulir F-1.01 (download di sini)
--> Dalam hal penduduk menumpang KK, menyewa rumah, kontrak dan kost perlu menyerahkan surat pernyataan tidak keberatan dari pemilik rumah - Perpindahan Penduduk WNI Keluar Kota Bandar Lampung / Dalam Wilayah NKRI
--> Foto Selfi memegang dokumen
--> KK Asli
--> Mengisi Formulir F-1.03 (download di sini) - Perpindahan Penduduk WNI Datang dari luar NKRI/Luar Negeri
--> Buku/AKta Nikah/Cerai/Kematian atau mengisi SPTJM Suami Istri
--> Dokumen Perjalanan RI/SPLP(UPLOAD)
--> Foto Selfi memegang dokumen
--> Mengisi Formulir F-1.03 (download di sini)
--> Menyerahkan SKPLN dari Disdukcapil (yang pernah diterbitkan) atau SKP dari Perwakilan RI atau SPNIK atau Surat Pernyataan - 2 in 1 Surat Pindah dan KK (jika ada anggota kk yang tinggal)
--> KK Asli
--> Formulir Permohonan Pindah F-1.03
--> Buku nikah/cerai/kematian atau SPTJM suami Istri untuk YANG TIDAK IKUT PINDAH berstatus kawin/cerai hidup/mati
--> Formulir Kuasa Pengasuhan Anak FD-04 jika yang pindah berusia dibawah 17 tahun
--> Foto selfi memegang Dokumen
Kartu Identitas Anak
- Kartu Identitas Anak ( >5 th s.d. 17 th - 1 hr)
--> Kartu Keluarga
--> Akta Kelahiran
--> KTP-el Orang Tua
--> Pas Photo Berwarna Anak
--> Photo Diri (orang yg ada dalam KK) memegang dokumen
Kartu Keluarga
- Kartu Keluarga Perubahan Data
--> Formulir Perubahan Elemen data F1.06
--> Surat Keterangan / Penetapan Pengadilan/bukti peristiwa kependudukan dan peristiwa penting
--> Surat Lain (jika diminta)
--> Dalam Hal Anak pindah dibawah umur melampirkan Formulir Kuasa Pengasuhan Anak FD-04 (download disini)
--> Foto Diri (orang yg ada dalam KK) memegang dokumen
--> Aktivasi IKD (IKD Kepala Keluarga/Anggota Keluarga)
--> Mengisi Formulir F-1.02 (download di sini)
--> Melampirkan KK asli
--> Mengisi Formulir F-1.06 perubahan elemen data (download di sini)
--> Bukti peristiwa kependudukan dan peristiwa penting/ IJAZAH /Penetapan Pengadilan
--> Buku/akta nikah atau akta perceraian atau akta kematian atau SPTJM Suami Istri - Kartu Keluarga karena hilang/rusak
--> Surat Keterangan Kehilangan dari Kepolisian (jika hilang)/KK Rusak
--> KTP-el
--> Buku/akta Nikah/akta cerai/SPTJM suami istri
--> Surat Lain (jika diperlukan)
--> Photo Diri (orang yg ada dalam KK) memegang dokumen
--> Aktifasi IKD (Kepala Keluarga/Anggota Keluarga)
--> Mengisi Formulir F-1.02 (download di sini) - Penerbitan Kartu Keluarga Baru karena Pindah Alamat
--> Buku/akta Nikah/Cerai/Kematian atau SPTJM Pasangan Suami Istri (buku nikah lembar data nya bukan sampul)
--> KK Asli / SKPWNI jika datang dari luar daerah
--> Mengisi Formulir F-1.23 jika pindah dalam satu kelurahan/Formulir F-1.27 jika pindah antar kelurahan/F-1.29 jika pindah antar kecamatan
--> Dalam Hal Penduduk menumpang KK, menyewa rumah, kontrak dan kost perlu menyerahkan surat pernyataan tidak keberatan dari pemilik rumah/Ket. Domisili
--> Dalam Hal Anak pindah dibawah umur melampirkan Formulir Kuasa Pengasuhan Anak FD-04 (download disini)
--> FOTO SELFIE MEMEGANG DOKUMEN - KK QRCode
--> Foto Selpi memegang Dokumen
--> KK Asli
--> Buku Nikah/Cerai/Kematian atau SPTJM Pasangan Suami Istri
Kartu Tanda Penduduk
- Kartu Tanda Penduduk
3 in 1 Baru Menikah (KK Orgtua, KK Mertua, KK Pengantin Baru)
- Penerbitan Dokumen 3 in 1 karena menikah satu kota Bandar Lampung
--> Mengisi Formulir F-1.01 (download di sini)
--> KK Asli Orang Tua
--> Buku Nikah Orang Tua / SPTJM Suami Istri (buku nikah lembar datanya bukan sampul)
--> KK Asli Mertua
--> Buku Nikah Mertua / SPTJM Suami Istri (buku nikah lembar data nya bukan sampul nya)
--> Buku/akta Nikah Pengantin Baru (buku nikah lembar data nya bukan sampul)
--> Foto Selfi memegang dokumen
--> KTP el Suami Istri
--> Aktivasi IKD - Penerbitan Dokumen 2 in 1 karena menikah salah satu beda kota / kabupaten
--> Mengisi Formulir F-1.01 (download di sini)
--> KK Asli Orang Tua
--> Buku Nikah Orang Tua / SPTJM Suami Istri (buku nikah lembar data nya bukan sampul)
--> Buku Nikah Pengantin Baru (lembar data nya bukan sampul nya)
--> SKPWNI Suami/Istri Asli
--> Foto Selfi memegang dokumen
--> KTPel Suami Istri - Penerbitan Dokumen (KK) karena menikah pasangan berasal dari luar kota / kabupaten
--> Mengisi Formulir F-1.01 (download di sini)
--> Buku Nikah Pengantin Baru (lembar data nya bukan sampulnya)
--> SKPWNI Suami Asli
--> SKPWNI Istri Asli
--> Foto Selfi memegang dokumen
--> KTPel Suami Istri
3 in 1 Baru Lahir (KK, Akta Kelahiran, KIA)
- Penerbitan Dokumen 3 in 1 karena anak baru lahir
--> Aktivasi IKD
--> Mengisi formulir F-1.02 (download disini)
--> Mengisi formulir F-1.01 (download disini)
--> KK Asli
--> Surat Keterangan Lahir Asli dari Rumah Sakit / Bidan
--> Buku Nikah / Akta Perkawinan (buku nikah lembar data nya bukan sampul nya)
--> KTP-el kedua orang tua
--> Foto Selfi memegang dokumen
2 in 1 Kematian (Akta Kematian Dan Kartu Keluarga)
- Penerbitan Dokumen 2 in 1 karena kematian
--> Mengisi Formulir F-2.28 (download di sini)
--> KK Asli
--> Surat Keterangan Kematian dari Rumah Sakit / Puskesmas / Kelurahan setempat
--> KTP Asli orang yang meninggal
--> KTP Asli Pelapor
--> Foto Selfi memegang dokumen